Zlatan Ibrahimovic Di Keluarkan Dari Lapangan

Zlatan Ibrahimovic atau yang biasa di panggil Ibrahimovic merupakan seorang pesepak bola international asal Swedia yang saat ini bermain untuk club LA GALAXY sebagai penyerang. Striker tersebut mendapatkan Kartu Merah pada menit 40an yang di berikan oleh wasit Ismail Elfat. Kartu Merah tersebut adalah yang pertama kali selama ia bermain untuk Liga Amerika Serikat.

Kronologi Ibrahimovic mendapatkan Kartu merah di karena ketidaksengajaan Petrasso menginjak kakinya, merasa tidak senang akan perbuatan tersebut lantas Ibrahimovic langsung marah dan naik pitam kemudian menampar kepala Petrasso, setelah itu ia berpura-pura jatuh ke tanah, setelah kejadian tersebut wasit terpaksa melihat ulang Video Asistant Referee untuk mengecek kebenarannya.

Setelah rekaman ulang di lihat, Ibrahimovic di berikan hadiah kartu merah sedangkan untuk pemain Petrasso di berikan kartu kuning. Di usirnya Ibrahimovic tidak membuat La Galaxy melemah, setelah keluarnya Ibrahi La Galaxy mencetak satu gol berkat aksi Ola Kamara dan menutup laga tersebut dengan kemenangan atas tuan rumah.

Zlatan Ibrahimovic adalah seorang pemain bola yang memiliki temprament tidak bagus dan suka menggunakan kekerasan, tetapi dia juga adalah seorang pemain sepak bola yang handal dan sangat pandai melihat situasi. Zlatan Ibrahimovic juga merupakan salah satu pemain bola dengan cara mengoalkan bola yang sangat unik, mungkin karena dia dulunya pernah belajar karate sehingga hal itu membuat sang Ibrahimovic mencetak goal dengan cara yang unik.

Setelah mendapatkan kartu merah, dapat di pastikan ia tidak akan absen dalam pertandingan melawan San Jose dan FC Dallas.