Arsenal sendiri harus menyerah di tangan Chelsea dengan skor tipis yaitu 3-2 pada Sabtu 18/8/2018/. Arsenal sendiri harnya berhasil mencetak dua gol yang di sumbangkan oleh Henrick Mkhitaryan dan Alex Iwobi.Dan keduanya belum bisa membawa The Gunners berhasil mengalahkan The Bluess.
Kedua tim sendiri maupun Arsenal dan Chelsea saling menyajikan permainan yang bagus kendati mereka masih memiliki beberapa kelemahan di antaranya lini pertahanan masing masing dan penyelesain akhir di gawang lawan. Chelsea sendiri lebih di unggulkan karena berhasil mendulang dua gol di 30 menit babak pertama sebelum menjelang akhir Arsenal berhasil menyamakan kedudukan lewat aksi Mihkitaryan dan Alex Iwobi skor 2-2 pun bertahan hingga peluit babak pertama berakhir, sampai dimana Marco Alonso berhasil mencetak gol kemenangan di menit menit akhir pertandingan berakhir.
Kekalahan dua kali secara beruntun sendiri membuat rapor merah Arsenal terulang lagi dimana mereka menjadi tim terburuk yang gagal menang dalam dua pertandingan awal di Primer Leangue.
Unay Emery pun langsung menanggapi hasil tersebut dengan sangat postive meski timnya harus kalah di pertandingan tersebut.
”Ini pertandingan Arsenal yang sangat baik, ketika kami tertinggal dua gol kami langsung berhasil bangkit dan mengimbangi lawan. Kami langsung bereaksi dengan dua gol, saya pikir kami sebenarnya bisa mencetak tiga gol pada pertandingan ini namun sayang penyelesain akhir menjadi pekerjaan kami berikutnya.”